Ini adalah jajanan tradisional, Jipang namanya.
Mau tau pembuatannya, yuk.
Sekarang kita sudah sampai di tempat pembuatannya. Tepatnya di rumah bapak Mujiono di desa Brenggolo, Kalitidu, Bojonegoro. Yuk kita intip.
Proses pembuatan jajanan Jipang:
Ambil beras sebanyak kaleng wafer
Masukkan ke dalam mesin
Kemudian mesin akan bergerak untuk memanaskan dan menggoreng beras mentah tersebut. Jadi deh, beras yang ingin disusun menjadi kue Jipang.
Campurkan beras masak tersebut dengan bumbu yang telah dipersiapkan.
Aduk rata hingga merekat erat.
Susun adonan Jipang dan kemudian dibentuk menggunakan rolling sampai berbentuk kotak simetris.
Kalau sudah jadi, potong-potong dan masukkan Jipang berbentuk kotak tersebut ke dalam plastik untuk dijual ke pasar.
Video:
No comments:
Post a Comment