Friday, June 15, 2018

Nasi dalam Bahasa Jawa disebut “sego,“ Bagaimana dengan Sego Burger ??

Roti yang diganti nasi membuat burger satu ini cocok dengan perut orang Indonesia kebanyakan.

Biasanya belum merasa makan kalau belum makan nasi. Ini memang cocok banget yah. Untuk orang Indonesia.Inilah videonya.

Sebuah warung bernama toko lumajang, jawa timur mengadopsi nama burger untuk produk makanannya. Nasi dibentuk sedemikian rupa menyerupai roti burger. Lalu diisi dengan lauk pauk khas Indonesia, seperti tahu, tempe, telur, jamur, daging ayam, dan daging sapi. Bentuknya miripkan kan dengan burger yang biasa kita makan. Pemiliknya menamakannya Sego Burger.

Anak-anak muda jaman sekarang, kebanyakan makan makanan yang junk food dan kalau junk food kan contohnya burger. Burger itu notabene semuanya kebanyakan roti, sedangkan lidah kita orang Indonesia kan lebih oriental, jadi saya ganti dengan nasi. Ternyata kok antusiasnya sangat bagus.”

Harga sebuah burger berkisar antara 3.500 hingga 9.000 rupiah. Bisa dijadikan menu makan siang ataupun malam. Roti yang diganti nasi membuat burger satu ini cocok dengan perut orang Indonesia kebanyakan.
Selama ini yang dikenal bapak, burger itu asalnya dari mana ?

Kalau saya makan burger di Surabaya, Jakarta. Kalau ini cita rasa Jawa.”

Menarik bukan? Sego Burger membuktikan kreatifitas bisa datang dari siapa saja.

Tadi yang saya senang disini ya, pas dia sebutin disebutin harganya mulai Rp. 3.500. Ha, reaksi teman-teman disitu langsung pada kaget semua, “Murah Sekali.” Tapi kalau tadi dilihat, ya memang sih namanya sebenarnya bukan burger sih, wujudnya aja seperti itu dilapisi nasi. Tapi cara makannya tetap aja pakai tangan. Iya, Burger itu sebenarnya untuk dagingnya kan, HamBurger.

Video:







No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Labels

Antara News (1) AnTV (2) Antwerp (1) Apem (1) Aquaponik (1) Bagiak (1) Bakpao (3) Bali (1) Banatop (3) Bandung (5) Banten (1) Banyuwangi (1) Bekasi (1) Belgia (1) Berita Satu (2) Blambangan (1) Blitar (1) Blogspot (1) Bogasari (1) Bogor (3) Bojonegoro (1) Boneka (1) Brawijaya (1) Bread of Kurtos (3) Brownies (1) Bunga (1) Burger (5) Cafe (4) Cake (2) Castengel (1) Cendol (1) Cianjur (3) CNN Indonesia (3) Daai TV (1) Daun (1) Deborah Elisabeth (2) Depok (1) Desain (1) Detik News (1) Doodle Burger (2) Dresden (1) Empat TV (1) Es Krim (15) Es Krim Buah (2) Es Krim Pisang (4) Es Krim Sayur (11) Eskimomo (3) Facebook (12) Froz Banana (5) Gerobak (1) Global TV (2) Hari Raya (8) Hewan (1) Hidroponik (4) How to (4) Idul Fitri (1) Ikan (1) Imlek (1) Indonesia Morning Show (1) iNews (2) Instagram (9) Interview (1) Jajanan (1) Jakarta (6) Jakarta Selatan (1) Jamu (1) Jawa Barat (17) Jawa Tengah (1) Jawa Timur (15) Jejorong (1) Jember (2) Jepang (5) Jerman (1) Jipang (3) Juli Setiadi (2) Kacang (1) Kampung Kue (2) Karakter (5) Kebumen (1) Keju (1) Kembang Sepatu (1) Ketupat (3) Kompas TV (1) Koreografi Kue (9) Kue Basah (2) Kue Keranjang (2) Kue Kering (2) Kue Lapis Legit (1) Kue Lumpur (5) Kue Salju (1) Kue Tradisional (1) Kue Ulang Tahun (3) Kuliner (1) Kulit Pisang (2) Kuningan (1) Kupang (1) Kurma (1) Lebaran (5) Liputan 6 (1) Locarasa (1) Lontong (1) Madiun (1) Makanan dan Minuman (8) Makanan Tradisional (1) Makassar (1) Malang (5) Malaysia (1) Masbash (2) Medan (2) Melukis (1) Metro TV (14) Minuman Tradisional (1) Mochi Kaswari Lampion (2) Moci (8) Mozarella (1) NasDuk Manja (2) Nasi Uduk (2) Nastar (2) Natal (1) Natasha Ali (4) Net TV (21) NTT (1) Nur An Nisa (2) Pagi-Pagi (1) Pais (1) Palembang (1) Pancake (1) Pasung (1) Pematang Siantar (1) Pepaya (1) Peralatan Memasak (1) Perlombaan (1) Pisang (7) Pisang Goreng (5) Prima Bimo (1) Puding (2) Purbalingga (1) Ragam Indonesia (1) Raksasa (1) Resep (2) Restoran (1) Sapa Indonesia (1) Sari Raung (1) Sayur (2) Sayyidah Sakinah (2) Semarang (2) Seni (1) Sidoarjo (2) Sindo News (4) Siomay Belalang (1) Spotlite (1) Star Up (1) Stik (1) Stik Ubi (1) Sukabumi (3) Sulawesi Selatan (1) Sumatera Selatan (1) Sumatera Utara (3) Surabaya (3) Surabi (1) Susu (1) Suwe Ora Jamu (1) Tahu (2) Takoyaki (2) Tanaman (1) Tangerang (2) Tasikmalaya (3) Telepon (2) Telpon (1) Three's Cakery (2) Toko Kue (3) Tokopedia (1) Trans 7 (8) Trubus Channel (1) TV One (2) TVRI (1) Ubi (1) Ulang Tahun (1) Uli (1) Unik (1) Universitas (1) Unyil (2) Video 05 (2) Visual TV (1) Viva (1) WA (2) Wawancara (1) Website (5) Wine (1) Yogyakarta (3)